Di dalam Musholla sudut pasar
berbaring tubuh ku,pikiran ku terbang
bersama sebuah buku novel yang membawa ku
membawa ku singgah di tempat asing
tempat sebuah sekolah pesantren indah
mata ku memandang ribuan tubuh berterbaran
mata tertuju pada di bawah menara Mesjid
enam nyawa penuh perjuangan dulu
aku hanya menatap mereka di dunia ku,tak bisa menyapa mereka
ya.Bukan itu keinginan ku
batin ku ingin juga bersama mereka
Di setiap perjalanan mereka itu,ku mulai mencatat
beginilah kehiduapan pesantren
hati ku teriris dan iri
aku hanya bisa berkhayal dari balik dunia ku
Derai tulisan terpampang berkilau penuh energi
terpana aku penuh ke inginan menyerap energi itu
"MAN JADDA WAJADDAH"
siapa yang bersungguh-sungguh akan suskses
tersa energi itu mulai ku resapi di diri ini
niat ku mulai terdorong kembali untuk ku laksanakn
Tampa sadar ,ku kembali lagi
kedunia ku di sudut pasar Musholla tua
angan ku mulai hilang di ruang ini
tapi...
semangat bersungguh-sungguh ku mulai ku tanam
ku alirkan setiap aliran darah ku hidup
di dunia lain antar kita jauh
ku ucapkan
"Terimakasih buat uda A.Fuadi,atas aliran semangat di novel mu
Negeri 5 Menara"
Rabu, 11 Mei 2011 22:54 |
0 komentar